Aplikasi Edit Video Vlog Terkini Dan Terfavorit Untuk Youtubers – Saat ini video blog atau yang lebih keren orang bilang yaitu dengan nama “Vlog” begitu tren di Youtube. Berbagai Vlogger sekarang ini bermunculan untuk menghibur kita semua, baik yang sudah begitu terkenal sampai yang baru mulai belajar menjadi Vlogger semua tersedia di Youtube.
Kalian tinggal pilih mau yang mana untuk menonton hasil karya mereka yang sangat bagus dan lucu. Banyak Vlogger yang memberikan edukasi kepada kita dalam berbagai bidang, tetapi tidak sedikit juga vlogger yang hanya menampilkan seadanya. Jadi kalian untuk menontonnya tinggal pilih sendiri mau yang mana terserah selera kalian.
Namun untuk berhasil jadi seorang Vlogger harus mempunyai keahlian tersendiri dan harus bekerja keras untuk mencapai kesuksesan di bidang tersebut. Jika kalian yang bagi pemula untuk menjadi seorang Vlogger harus pandai mengedit Video yang akan di Upload di Youtube. Ada beberapa Aplikasi untuk Edit Video Vlog untuk para Youtubers.
Baca Juga :
- Aplikasi Live Streaming Terfavorit dan Terheboh No Sensor 2020
- Aplikasi Kamera Terfavorit Android Dan Terkini Full APK 2020
Table of Contents
Aplikasi Edit Video Vlog Terkini Dan Terfavorit Untuk Youtubers
Aplikasi Edit Video Vlog Terkini
Aplikasi Edit Video Vlog Terfavorit
Google Plus Live Hangouts
Google Plus Live Hangouts merupakan salah satu aplikasi yang paling mudah untuk membuat video blog. Jika kalian memiliki akun Google Plus kalian akan sangat mudah untuk membuat siaran langsung dan mungkin akan ditonton oleh ribuan orang melalui Hangouts On Air. Sekarang ini Hangouts On Air sudah beralih ke Youtube Live.
Dengan beralihnya ke Youtube maka sangat banyak sekali manfaat yang di dapat untuk kalian terutama bagi Youtubers. Saat kalian melakukan siaran langsung berupa Vlog kalian di Youtube maka ribuan orang atau jutaan orang akan menyaksikan hasil karya kalian.
Corel Video Studio
Corel Video Studio merupakan aplikasi edit video vlog yang paling banyak digunakan oleh para Vlogger atau Youtuber. Hampir di berbagai negara vlogger menggunakan aplikasi yang satu ini termasuk di indonesia. Aplikasi ini bisa membantu kalian dalam mengedit video agar hasilnya kelihatan smooth dan lebih profesional.
Di dalam aplikasi ini dilengkapi berbagai jenis musik yang dapat dipakai sebagai backsound vlog kalian. Begitu kalian selesai mengedit kalian bisa langsung mengupload video tersebut ke Youtube maupun ke facebook dengan aplikasi tersebut.
Final Cut Pro X
Final Cut Pro X adalah aplikasi editing video untuk Mac. Final Cut Pro X memiliki begitu banyak fitur dan aplikasi ini bisa mempercepat proses Editing sehingga kalian dapat menyelesaikan Vlog lebih cepat dan bisa mengejar tayang untuk di upload ke Youtube dengan cepat.
Apabila kalian ingin mengetahui website Apple dan kalian bisa memplajari hal tersebut. Dan dari pihak Apple sendiri memberikan free trial aplikasi Final Cut Pro X selama 30 hari jadi kalian dapat mempelajarinya sebelum membeli aplikasi tersebut.

FilmoraGo
Di dalam aplikasi ini banyak sekali tema yang begitu menarik sehingga menjadikan FilmoraGo sangat favorit juga dalam aplikasi ini mengedit Vlog sangat ringan dan simpel. Dalam aplikasi ini juga kalian mendapatkan fitur untuk mempercantik video kalian. Dan fitur itu dinamakan Magic Trick video kalian dapat dimainkan secara reverse.
Di samping itu ada juga fitur Slow Down and Speed berfungsi untuk mempercepat dan memperlambat video kalian. Dan masih ada satu lagi fitur FilmoraGo menyiapkan juga berbagai tipe transisi yang begitu unik.
Screencast -O- Matic
Aplikasi ini sangat bermanfaat agar Vlog kalian menjadi terlihat lebih bagus. Kalian bisa juga dalam aplikasi ini membuat tutorial di komputer kalian dan dapat di upload ke Youtube.
Untuk membuat Vlog dalam aplikasi Cast-O-Matic tidak harus selalu menggunakan kamera. Kalian cukup kunjungi situs Screencast -O- Matic dan dengan situs itu kalian bisa merekam aktivitas kalian di layar komputer kalian dan dapat di upload ke Youtube.
KineMaster
KineMaster Merupakan aplikasi Android yang bisa dimanfaatkan untuk mengedit Vlog. Dan aplikasi ini menyediakan berbagai fitur yang bisa mengubah blog kalian agar terlihat lebih menarik dan profesional.
Dalam aplikasi ini mempunyai multilayer untuk video, stiker, gambar, maupun tulisan tangan untuk dimuat di video klip kalian. Selain itu juga dalam aplikasi ini bisa mengecilkan dan mengeraskan audio sesuai dengan keinginan kalian. Kalian juga bisa mengatur warna dan kecerahan video bahkan aplikasi ini menawarkan fitur efek transisi 3D
Jangan lupa baca :
- Aplikasi Edit Foto Terpopuler Untuk Android Dan Terkini
- GOM Player Video Player Android Terkini
- Bokeh Video Full Gratis Terkini No Sensor
- Cara Buat Foto Dan Video Bokeh Hot Terkini
3 thoughts on “Aplikasi Edit Video Vlog Terkini Dan Terfavorit Untuk Youtubers”